Seragam merupakan salah satu hal penting yang harus diperhatikan pada saat berlangsungnya sebuah event olahraga. Pasalnya, seragam yang nyaman akan ikut serta menunjang permainan. Karena itu, persiapkan seragam untuk olahraga Anda sebelum memulai event. Salah satunya adalah event bola voli putri. Salah satu olahraga ini merupakan cabang olahraga yang populer di Indonesia.
Lalu, untuk seragam Jersey Voli Putri sendiri, jenis kain apa yang tepat serta dimana memesannya? Jersey adalah jenis kain dan bahan untuk pembuatan kaos olahraga termasuk voli. Kenali jenis jersey yang tepat untuk penggunaan sebagai bahan seragam cabang olahraga tersebut sehingga bisa Anda pesan baik dalam jumlah puluhan, ratusan, hingga bisa ribuan pieces di konveksi langsung.
Ketentuan dalam Olahraga Voli Putri dan Seragamnya
Voli putri merupakan jenis olahraga sudah sangat populer di Indonesia dan dilombakan di berbagai kejuaraan baik lokal, nasional, hingga internasional. Bola voli sendiri merupakan olahraga beregu. Berbeda dengan bola voli putra, bola voli putri memiliki beberapa ketetapan yang berbeda.
Misalnya untuk tinggi netnya, maka bola voli putri ini adalah 2,24 meter. Sedangkan untuk ukuran bola voli antara putra dan putri adalah sama yaitu berdiameter 18-20 cm dan lingkar keliling bolanya adalah 65-67 cm.
Untuk Jersey Voli Putri tidak boleh dipesan dan dibuat sembarangan. Ada berbagai ketentuan yang harus dipenuhi. Hal ini sudah diterapkan oleh Federasi Bola Voli Internasional atau FIVB.
Secara umum, jersey merupakan salah satu perlengkapan dalam bola voli yang juga mencakup celana pendek, kaus kaki, serra sepatu olahraga. Sedangkan untuk nomor punggungnya adalah antara 1 sd 20. Nomor punggung diletakkan di bagian depan dan belakang dengan warna dan kecerahan nomor harus kontras dengan warna kaos.
Untuk sepatu maka harus ringan dan lentur dari bahan karet atau bahan lain tanpa heels. Pakaian atau seragam harus dalam keadaan bersih saat digunakan.
Tempat Pemesanan Jersey Voli Putri
Anda bisa memesan Jersey Voli Putri di berbagai platform online termasuk di e-commercer kesayangan Anda. Selain itu, seragam ini juga bisa Anda pesan di toko olahraga secara online. Akan tetapi, Anda bisa mendapatkan harga yang lebih murah dengan custom desain sendiri jika pesan di tempat terpercaya, yaitu di konveksi seragam voli.
Konveksi ini menyediakan mesin-mesin, operator profesional hingga teknologi printing untuk membantu proses produksi seragam voli putri. Tempat ini juga bisa menerima pesanan untuk seragam secara custom baik ukuran, desain, dan juga print nya. Oleh karena itu, untuk kebutuhan tim Anda, maka Anda bisa pesan di konveksi langsung. Pesan langsung di sini bisa juga untuk kebutuhan bisnis dimana Anda bisa menjual seragam bola voly putri dengan harga menguntungkan.
Tempat Pemesanan Jersey Voli Putri Terpercaya
Seperti yang sudah dijelaskan di atas bahwa pesan seragam atau jersey bola voli terbaik dan termurah adaah di konveksi langsung atau di jasa printing sublime profesional. Tempat ini bisa membantu cetak nomor pemain dan juga desain seragam dengan kualitas yang tidak diragukan lagi. Salah satunya adalah di Kezka Printing. Tempat ini memiliki berbagai keunggulan seperti halnya :
- Harga yang murah apalagi jika pesan dalam jumlah besar
- Bisa pesan untuk bisnis, komunitas, maupun untuk tim bola voli putri
- Pengerjaan profesional dan bisa custom desain mulai dari warna, font, dan lain sebagainya
- Bisa full printing sehingga membuat Jersey Voli Putri lebih menarik lagi
Pemesanan seragam voli putri maupun jenis olahraga lain memang paling tepat adalah di Kezka Printing. Kunjungi website Kami atau kontak langsung CS yang bekerja untuk bisa konsultasi dan mulai pemesanan.